Salah satu obat yang bisa digunakan untuk menghilangkan jerawat di punggung adalah dengan memanfaatkan keampuhan putih telur dan mentimun. Putih telur memiliki khasiat untuk mengangkat sel-sel kulit mati sedangkan mentimun cukup ampuh dalam menghilangkan noda hitam di kulit. Bagaimana cara menggunakan dua bahan ini untuk mengobati jerawat di punggung?
Pertama, kocok terlebih dahulu putih telur hingga kaku.
Kedua, potong kecil-kecil mentimun(kira-kira 3cm) secukupnya.
Dan ketiga masukkan dua bahan di atas ke dalam blender hingga menjadi jus.
Kalau sudah tinggal oleskan saja jus tersebut ke punggung yang berjerawat. Diamkan kurang lebih 15 menit hingga mengering. Kemudian bilas dengan air hangat.
Lakukan cara ini 2 kali seminggu secara rutin hingga jerawat benar-benar hilang. Namun jika jerawat masih membandel juga, saran saya segeralah kunjungi dokter. Karena seperti yang tertulis dalam artikel yang saya ambil dari intisari(baca post sebelum ini), tidak semua jerawat adalah benar-benar jerawat. Jadi jangan sampai salah ya...
07 April 2008
Hilangkan Jerawat di Punggung dengan Putih Telur dan Mentimun
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
5 komentar:
Butuh waktu brpa lama?
wah makasi ya atas informasinya.Semoga jerawat temen saya bisa sembuh ,heheh.
paman saya punya jerawat di punggungnya,mungkin tips ini bisa menolong paman saya.makasi infonya
makasih buat info jerawat punggungnya gan..
thanks ya information,nya
Posting Komentar